1. Kepala yang tembus di tusuk sebatang besi tetapi orangya tetap hidup belasan tahun. Dia adalah Phineas Gage, seorang pekerja konstruksi rel kereta api, yang mengalami kecelakaan kerja ketika sebuah dinamit meledak secara tidak di sengaja dan menerbangkan batang besi sepanjang 3 kaki setebal 7 inchi tepat ke arah kepala si Phineas Gage yang malang. Orang-orang pun terkejut melihat besi tersebut menembus kepala si Gage dan melihat sebagian otaknya terlempar keluar. Ajaibnya dia tidak langsung meninggal di tempat. Setelah pingsan selama beberapa minggu, dia pun terlihat sembuh total. Pada awalnya dia terlihat normal, tetapi rekan-rekan kerjanya kemudian menyadari perubahan drastis sifat si Phineas Gage, dia awalnya bahagia dan suka membantu, sekarang menjadi orang yang kasar, pemusuh, dan egois. Para wanita pun di peringati untuk menjaga jarak dengannya. Setelah si Gage meninggal belasan tahun kemudian, tengkoraknya pun di simpan oleh Dr. Harlow. Hasil scan...